Info Penting

Aplikasi Yasin dan Tahlil No 1 di Google dan Playstore

A plikasi Yasin dan Tahlil terbaik nomor 1 di Google dan Playstore kaya akan fitur dan konten yang bermanfaat untuk amalan sehari-hari u...

Info Penting

Artikel Terbaru

Peralatan Masukan (Input Device) Bag. 3 - Scanner

11 Mar 2011 - - 14

Standar Kompetensi
Mempraktikan keterampilan dasar komputer
Kompetensi Dasar
Mengidentifikasi berbagai komponen perangkat keras komputer
Indikator
Siswa dapat Menunjukan perangkat keras yang berfungsi sebagai alat Input.
Materi
Peralatan Masukan (Input Device) 


3. Scanner

Scanner adalah suatu alat elektronik yang fungsinya mirip dengan mesin fotokopi. Mesin fotokopi hasilnya dapat langsung dilihat pada kertas sedangkan scanner hasilnya ditampilkan pada layar monitor komputer, kemudian dapat dimodifikasi sehingga tampilan dan hasilnya menjadi bagus. Proses berikutnya adalah mengedit kemudian mencetak.
Bentuk dan ukuran scanner bermacam-macam, ada yang besarnya seukuran dengan kertas folio ada juga yang seukuran pos, bahkan yang terbaru, bentuknya menyerupai sebuah pena. Scanner berukuran pena tersebut bisa, menyimpan hingga 1.000 halaman teks cetak dan kemudian mentransfernya ke sebuah komputer pribadi (PC). Scanner berukuran pena tersebut dinamakan Quicklink. Pena scanner itu berukuran panjang enam inci dan beratnya sekitar tiga ons.
Pada saat ini banyak sekali scanner yang beredar di dunia dengan berbagai merk pula, Di antaranya scanner keluaran dari Canon, Hewlett Packard, EPSON, UMAX dan masih banyak lagi. Perbedaan tiap scanner dari berbagai merk terletak pada pemakaian teknologi dan resolusinya. Pemakaian teknologi misalnya penggunaan
tombol-tombol digital dan teknik pencahayaan.

Cara kerja scanner adalah ketika menekan tombol mouse untuk memulai scanning, yang terjadi adalah: penekanan tombol mouse dari komputer menggerakkan pengendali kecepatan pada mesin scanner. Mesin yang terletak dalam scanner tersebut mengendalikan proses pengiriman ke unit scanning. Kemudian unit scanning menempatkan proses pengiriman ke tempat atau jalur yang sesuai untuk langsung memulai scanning. Nyala lampu yang terlihat pada Scanner menandakan bahwa kegiatan scanning sudah mulai dilakukan. Setelah nyala lampu sudah tidak ada, berarti proses scan sudah selesai dan hasilnya dapat dilihat pada layar monitor.

Berikut beberapa contoh model scanner:

14 komentar

  1. Nama:nasrun ahmad anggoro
    Kelas:7G
    Absen:22
    Saya belum pernah megunakan scanner dan tak pernah melihat scenner

    BalasHapus
  2. Nama:Novia anggi choirunnisa
    No:24
    Kelas:7G
    Saya belum pernah menggunakan scanner dan ini pertama kali saya tau penjelasan scanner

    BalasHapus
  3. Nama:Novia anggi choirunnisa
    No:24
    Kelas:7G
    Saya belum pernah menggunakan scanner dan ini pertama kali saya tau penjelasan scanner

    BalasHapus
  4. Nama:Dwi ninda saputri
    No:9
    Kls:7G
    Saya belum pernah menggunakan scnner dan ini pertama kali saya tau penjelasan scanner

    BalasHapus
  5. Nama: Keysha Yuliana Putri
    Absen: 16
    Kelas: 7G
    Saya belum pernah menggunakan scanner dan ini pertama kali nya saya tau apa itu scanner

    BalasHapus
  6. Nama:Dwi ninda saputri
    Kls:7G
    No :9
    Saya belum pernah menggunakan scanner dan ini pertama kali saya tau prnjelsan scanner

    BalasHapus
  7. Nama :Damar Nugroho
    No.07
    Kelas 7G
    Saya belum pernah menggunakan scanner

    BalasHapus
  8. Nama:Iin nurjanah
    Kls: 7G
    No absen: 13
    Saya belum pernah menggunakan scaner

    BalasHapus
  9. Nama:Mochammad Wahyu Miyanto
    Kelas7g
    No.absen:19
    Saya belum pernah menggunakan scanner

    BalasHapus
  10. Nama:andika pratama
    Kls:7G
    No:03
    Saya belum pernah menggunakan scanner

    BalasHapus
  11. Nama: RIZKI Ahmad Riyadi
    Kls:7f
    No:29
    Saya belum pernah menggunakan scanner

    BalasHapus
  12. Nama : Hasanah lusiana saputri
    Kelas : 7F
    NO :16
    Saya belum pernah menggunakan scanner dan in pertama kalinya saya tau penjelasan tentang scanner

    BalasHapus
  13. Nama: septia Yunita Dwi Anggraeni

    Kelas:7F

    No:31

    Saya septia(7F) dari beberapa alat input yang sudah saya baca, ternyata belum ada yang saya coba gunakan.

    BalasHapus
  14. Nama: Luthfi Fauzi Fadhlurrahman
    Kelas:7F
    No.absen:21
    Saya pernah melihatnya danbdan pernah menggunakannya

    BalasHapus

Follow Me

Foto Mr. Mung
ttd Mr. Mung

Tutorial Blogger

Pilih Arsip Blog